Otomotif
All New Veloz dan Avanza Jadi Primadona, Toyota Raup SPK 4.502 Unit
All New Veloz dan All New Avanza memberikan kontribusi terbesar masing-masing 823 unit dan 711 unit, atau sebesar 34
Editor: Mohamad Yusuf
HO
Pengunjung ramai melihat Toyota All New Veloz yang baru diluncurkan secara resmi PT Toyota-Astra Motor dan ditampilkan di gerai Toyota pada GIIAS 2021, di ICE BSD City Tangerang, Minggu (14/11/2021).
TRIBUNTANGERANG.COM, JAKARTA - Selama 11 hari penyelenggaraan pameran otomotif Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2021 pada 11-21 November 2021 di ICE BSD CIty, Tangerang, PT Toyota Astra Motor (TAM) berhasil membukukan 4.502 unit surat pemesanan kendaraan (SPK) dari pengunjung.
Dari total SPK yang diperoleh tersebut, All New Veloz dan All New Avanza memberikan kontribusi terbesar masing-masing 823 unit dan 711 unit, atau sebesar 34
Berita Terkait :#Otomotif
Toyota Hadirkan Innova Hybrid, Inilah Daftar Mobil Sejenis yang Lebih Dulu Meramaikan Pasar |
![]() |
---|
Innova Zenix Mulai Dipasarkan, Banderol Mulai Rp 419 Juta |
![]() |
---|
Street Race Seri- 4, Fadil Imran Berharap Berlangsung Sempurna Dibanding Sebelumnya |
![]() |
---|
Ditlantas Polda Metro Jaya Gelar Street Race Seri Keempat di Kemayoran Jakarta Pusat |
![]() |
---|
Diam-diam Canter Listrik Sudah Mengaspal di Bali, Dipakai Harian Buat Angkut Muatan |
![]() |
---|