Penemuan Ular
Ular Sanca Berkeliaran di Kawasan Cipayung Jakarta Timur, Sehari Ditangkap Dua Ekor Ukuran 3,5 Meter
Hendak salat subuh di musala, warga Cipayung dikagetkan dengan ular sanca raksasa yang bertengger di genting rumah.
Penulis: Desy Selviany | Editor: Lilis Setyaningsih
@humasjakfire
Petugas Damkar evakuasi ular sanca raksasa di Cipayung, Jakarta Timur. Ditemukan dua ular sanca di Cipayung Selasa (17/1/2023)
Hal tersebut juga dilaporkan kepada petugas penyelamat Sektor Cipayung untuk melakukan evakuasi. Sebanyak 1 unit dengan 3 personil dikerahkan menuju lokasi.
Sesaat tiba di lokasi, ular berhasil diamankan oleh warga dan petugas PPSU.
Ular jenis sanca yang memiliki panjang sekitar 3,5 meter itupun diserahkan kepada petugas penyelamat Sektor Cipayung untuk diamankan lebih lanjut.
sumber: https://www.instagram.com/p/Cnf8U0zPcSv/?hl=id
https://www.instagram.com/p/Cnf248KPkdK/?hl=id
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait: #Penemuan Ular
Awalnya Disangka Biawak, Ternyata Ular Sanca Jumbo Sepanjang Tujuh Meter Ngumpet di Bawah Lantai |
![]() |
---|
Sedang Mandi, Kejatuhan Ular Raksasa dari Plafon di Ciracas |
![]() |
---|
Digigit Ular Piton 4,5 Meter, Warga Perumahan Wahana Bekasi Alami Luka Sobek di Tangan |
![]() |
---|
Dua Ekor Ular Sanca di Komplek Asmi Pulogadung Berhasil Dievakuasi |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.