Super League
Emaxwell Souza da Lima Selamatkan Persija dari Kekalahan Ketika Menjamu Malut United, Laga Seri 1-1
Bermain di kandang sendiri di Jakarta International Stadium, Persija dikejutkan oleh gol Yance Sayuri
Di masa injury time, tensi permainan meningkat, banyak pelanggaran yang terjadi.
Namun hingga 8 menit tambahan waktu babak kedua berakhir, tidak ada gol yang tercipta dari kedua tim dan harus rela berbagi satu poin degan skor 1-1.
Susunan pemain Persija vs Malut United
Persija
Carlos Eduardo Soares, Alan Cardoso de Andrade, Ilham Rio Fahmi, Jordi Amat, Rizky Ridho, Van Basty Sousa, Dabio Calonego, Gustavo Franca Amadio, Rayhan Hannan, Emaxwell Souza, Witan Sulaeman.
Pelatih: Mauricio Souza
Malut United
Angga Saputra, Gustavo Franca, Igor Inocencio, Jesus Maria, Yance Sayuri, Tri Setiawan, Tyronne Del Pino Wbeymar Angulo Mosquera, Yakob Sayuri, Ciro Alves, David Da Silva.
Pelatih: Hendro Susilo
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com
Dapatkan Informasi lain dari Tribuntangerang.com via saluran Whatsapp di sini
Baca berita TribunTangerang.com lainnya di Google News
Carlos Pena Bawa Persita Tangerang Kalahkan Persib Bandung, Penalti Gagal dan Gol Indah Warnai Laga |
![]() |
---|
Jadwal Persita vs Persib Pekan Ketujuh Super League Berubah, Venue Pindah ke Bali |
![]() |
---|
Rizky Ridho Sendirian Kenakan Pita Hitam untuk Affan Kurniawan saat Persija Vs Dewa United |
![]() |
---|
Kedatangan Thom Haye ke Persib Bawa Berkah Bagi Persita Tangerang, Kok Bisa? |
![]() |
---|
Persib Belum Selesai Bikin Kejutan, Datangkan Pemain Berlevel Timnas dari Belanda, Ini Sosoknya |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.