Promo
Tempat Wisata di Tangerang Beri Promo 10.10: Ada BXSea Bintaro Jaya hingga Trans Snow World
Sejumlah tempat wisata yang terletak di kawasan Tangerang, Banten memberikam promo 10.10 di bulan Oktober 2025.
TRIBUNTANGERANG.COM - Sejumlah tempat wisata yang terletak di kawasan Tangerang, Banten memberikam promo 10.10 di bulan Oktober 2025.
Pengunjung bisa mendapatkan harga tiket masuk jauh lebih hemat dibandingkan dengan harga normal.
Salah satu tempat wisata di Tangerang yang beri promo promo 10.10 di tanggal cantik yaitu BXSea Bintaro Jaya.
Untuk pembelian tiket masuk pada 10 Oktober 2025, pengunjung akan mendapatkan diskon tiket 10 persen, baik untuk kunjungan weekday maupun weekend.
Lebih lengkapnya, simak daftar promo 10.10 di tempat wisata yang ada di kawasan Tangerang, Banten;
BXSea Bintaro Jaya juga turut memberikan flash sale 10.10 pada 10 Oktober 2025 pukul 10.00 WIB khusus untuk 500 pembeli pertama di laman ticket.bxsea.co.id.
Apabila beruntung, kamu bisa mendapatkan diskon tiket 10 persen, baik untuk kunjungan weekday maupun weekend.
2. Trans Snow World
Promo 10.10 juga hadir di Trans Snow World Bintaro dengan memberikan harga spesial untuk tiket bundling.
Menariknya, promo ini tak hanya berlaku satu hari saja, namun 10-12 Oktober 2025 dengan pembelian via online di transentertainment.com.
3. Citra Raya Water World
Meski bukan promo 10.10, namun Citra Raya Water World juga ada promo spesial di hari ini Jumat 10 Oktober 2025.
Setiap hari JUMAT penggunjug bisa nikmati keseruan berenang bareng keluarga dengan diskon 50 persen persen
untuk pembelian tiket bisa melalui di ticket.citrarayawaterworld.com
20 Promo Makanan dan Minuman di Tanggal Cantik 10.10, Jangan Dilewatkan! |
![]() |
---|
WAR Tiket Kereta Api Hari Ini Cuma Rp 80 Ribu, Berlangsung Satu Jam, Catat Waktu dan Carannya! |
![]() |
---|
Sudah Gajian? 7 Makanan dan Minuman Ini Tawarkan Promo Menarik: Ada McD, Pizza Hut, Starbucks |
![]() |
---|
Beli Tiket Kereta Api di Bulan September 2025 Bakal Ada Promo Spesial, Cek Jadwal dan Syaratnya |
![]() |
---|
6 Promo Makanan dan Minuman Hari Ini Minggu 21 September 2025 |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.