Lowongan Kerja

Lowongan Kerja Tangerang Selatan Jumat 24 September Mulai dari Web Desain Hingga Guru Bimbel

Kabar gembira bagi pencari kerja, ada informasi lowongan kerja Tangerang terbaru di bulan September 2021.

HO/TribunTangerang
Ilustrasi - Lowongan kerja di Tangerang Selatan bulan September mulai dari perusahaan web desain hingga terapis 

- Memiliki ketelitian dan ketekunan yang sangat tinggi dalam bekerja

- Senang bekerja di back office

- Senang berinteraksi dengan sosial media

- Menguasai software editing foto atau video

- Senang belajar mencari sesuai ilmu yang baru

- Dapat bekerja dengan deadline

- Bersedia lembur

- Berdomisili di Serpong dan Tangerang Selatan lebih diutamakan

Jika berminat bisa kirim CV lewat WhatsApp di nomor 087842832536

Gaji berkisar Rp 3 juta hingga Rp 3,5 juta dalam masa percobaan dan ada kenaikan 

Fasilitas ada mess jika diperlukan untuk menginap 

Jam kerja : Senin- Jumat pukul 08.00-17.00 WIB, Sabtu : 08.00-14.00 WIB. 

Baca juga: Lowongan Kerja Tangerang dari PT Hyundai Indonesia Butuh Lulusan SMK Jurusan Mesin

2. SPA Kampoeng 

SPA Kampoeng bergerak dalam bidang kesehatan dan kecantikan khusus untuk wanita dan anak-anak. 

Saat ini cabang  di Tangerang Selatan sedang mencari tenaga kerja untuk terapis SPA muslimah home service

Berikut syaratnya :

Halaman 2 dari 4
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved