Pilkada Kota Tangerang
Cegah Pilkada Kotak Kosong, Rektor UMT Amarullah Pastikan Maju Jadi Calon Wali Kota Tangerang
Ahmad Amarullah memastikan diri mengikuti penyelenggaraan Pilkada serentak yang digelar pada bulan November 2024 mendatang.
Penulis: Gilbert Sem Sandro | Editor: Joko Supriyanto
Guna semakin menunjukan kesiapannya untuk maju di kontestasi Pilkada serentak 2024, pria berusia 58 tahun itu pun telah mengikuti penjaringan pada tiga partai politik.
Teranyar, Amarullah mengambil formulir pendaftaran Bakal Calon Wali Kota Tangerang 2024-2029 yang dibuka oleh Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Solidaritas Indonesia atau PSI.
"Sampai hari ini saya telah mengambil formulir pendaftaran di tiga partai politik, yakni Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan atau PDIP, Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), serta PSI," ucapnya.
"Partai politik manapun di Kota Tangerang yang membuka penjaringan akan saya ikuti, karena seluruh partai politik pasti memiliki semangat sama membangun Kota Tangerang menjadi lebih baik lagi," jelas Ahmad Amarullah. (m28)
Disambangi Sachrudin dan Maryono, PKSĀ Siap Sukseskan Program Kerja Kepala Daerah Terpilih |
![]() |
---|
Kalah di Pilkada Kota Tangerang, Partai Gerindra Pastikan Dukung Penuh Kebijakan Sachrudin-Maryono |
![]() |
---|
Sachrudin-Maryono Usung Tagline 'Ayo Bersama Bangun Kota Kita' Usai Ditetapkan Pemenang Pilkada 2024 |
![]() |
---|
Sachrudin-Maryono Jadi Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tangerang Terpilih, Ini Jadwal Pelantikannya |
![]() |
---|
KPU Belum Tentukan Jadwal Penetapan Sachrudin sebagai Wali Kota Tangerang Terpilih, Kenapa? |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.