Seleb
Miyabi akan Berkarir di Dunia Entertain Indonesia
Evelyn Nada Anjani membocorkan bahwa Maria Ozawa alias Miyabi siap berkarir di Indonesia. Dimulai menjadi model video klip
Penulis: Bayu Indra Permana | Editor: Lilis Setyaningsih
Evelyn ingin mengajak masyarakat Indonesia bisa memandang Miyabi lebih positif lewat karirnya di Indonesia nanti.
Mantan istri Aming itu tak ingin sahabatnya terus dipandang negatif tiap kali hadir ke Indonesia.
"Sekarang, kan, berubah jadi positif," kata Evelyn.
Baca juga: Oka Antara Bilang Bioskop Kembali Ramai Akan Membuat Para Sineas Lebih Semangat Berkarya
"Tuhan saja mau memaafkan umatnya," tambahnya.
Sekedar informasi, beberapa waktu lalu Evelyn mengajak Miyabi ke Bali untuk berbagi ke beberapa panti asuhan.
Evelyn ingin membuktikan bahwa Miyabi juga merupakan pribadi yang positif terlepas pekerjaannya di masa lalu.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/tangerang/foto/bank/originals/Maria-Ozawa-alias-Miyabi.jpg)