Gunakan Helikopter TNI Saat Kunjungi Posko Marapi, Prabowo Subianto Datang Sebagai Menhan
Menhan Prabowo Subianto mengunjungsi posko erupsi Marapi dan menemui warga terdampak erupsi.
Editor:
Ign Prayoga
Dok Kemhan
Prabowo Subianto sebagai Menteri Pertahanan mengunjungi posko erupsi gunung Marapi di Kabupaten Agam, Sumbar, Sabtu (9/12/2023).
Budi menyayangkan ada pihak yang justru menarasikan Prabowo menggunakan fasilitas negara untuk berkampanye.
Padahal, menurutnya, seluruh masyarakat yang hadir di Posko Erupsi Marapi juga paham tidak ada atribut partai maupun paslon yang ditampilkan di acara itu.
"Kami berharap penjelasan ini sudah cukup terang benderang untuk menjelaskan hal yang sebenarnya. Untuk hal ini, keterangan juga bisa dimintakan kepada Kementerian Pertahanan. Kami menganggap ini isu ini sebagai kritik yang biasa karena kita sedang dalam kompetisi politik. Tapi untuk dipahami juga, bahwa Pak Prabowo adalah sosok yang sangat disiplin dalam membedakan tugas negara dengan kegiatan politik," papar Budi.
Halaman 2 dari 2
Baca Juga
Daftar 7 Nama yang Dianugerahi Jenderal Kehormatan oleh Presiden Prabowo, Terbaru Ahmad Dofiri |
![]() |
---|
Penunjukan Djamari Chaniago Tunjukkan Prabowo Bukan Pendendam |
![]() |
---|
Sosok Ahmad Dofiri, Eks Anggota Polres Tangerang yang Dipercaya Prabowo jadi Penasihat Khusus |
![]() |
---|
5 Tokoh Senior Kabinet Merah Putih Berusia di Atas 70 Tahun, Terbaru Djamari Chaniago |
![]() |
---|
Istana Jawab Soal Video Presiden Prabowo Subianto di Bioskop |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.