Kesehatan
Pria Berbobot 200 Kg di Kota Tangerang Alami Obesitas selama 8 Tahun Kini Sulit Angkat Badan Sendiri
Cipto Raharjo (45), warga Kunciran Indah, Pinang, Kota Tangerang, sudah delapan tahun menderita obesitas.
Penulis: Gilbert Sem Sandro | Editor: Intan UngalingDian
Tribun Tangerang/Gilbert Sem Sandro
Cipto Raharjo (45) berbobot 200 kilogram mengalami obesitas selama 8 tahun, di Kota Tangerang. Saat ini, dia sudah tidak mampu mengangkat tubuhnya dan mengalami sesak napas.
Pria itu tidak bisa mengangkat tubuhnya untuk pindah ke tempat tidur.
Tubuh bagian belakangnya diganjal papan dan tidur tanpa menggunakan alas atau langsung berbaring di lantari.
"Enggak bisa, sudah enggak bisa gerak lagi," tuturnya lirih.
Menurut Cipto Raharjo, dia sudah pernah mencoba mengatur pola makannya, tapi gagal.
Saat ini, dia justru tidak nafsu makan .
"Kalau makan enggak nafsu lagi, ini saja dari pagi belum makan, karena nggak nafsu," ucap Cipto Raharjo.
Baca juga: RSCM Sulit Tangani Penderita Obesitas karena Komplikasi Paru, Kulit, dan Jantung
Baca juga: Fajri Penderita Obesitas Dirujuk dari RSUD Kota Tangerang ke RSCM Diangkut Pakai Forklift dan Truk
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait: #Kesehatan
Kasus TBC di Tangsel Tembus 4.000, Banyak Pasien Tak Sadar dan Berobat Saat Parah |
![]() |
---|
Waspadai Ancaman Mematikan Rabies dari Gigitan Hewan, Kenali Gejala dan Cara Pencegahannya |
![]() |
---|
Gelar Bodytalk Playdate, MGHITT Ajak Masyarakat Lebih Peduli Kesehatan Intim |
![]() |
---|
Penanganan Obesitas Jadi Kunci Cegah Penyakit Jantung di Indonesia |
![]() |
---|
Peringati Hari Jantung Sedunia 2025, PERKI Beri Tips Generasi Muda Cegah Penyakit Kardiovaskular |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.