Jadwal Demo
Aksi Demo Hari Ini, Buruh Geruduk DPR RI, Mahasiswa di Gambir dan Kementerian Haji
Elemen buruh dan mahasiswa hari ini Kamis (6/11/2025) menggelar demo di tiga titik berbeda
Editor:
Joseph Wesly
(Warta Kota/Alfian Firmansyah)
DEMO JAKARTA- Demo buruh di depan Gedung DPR RI, Tanah Abang, Jakarta Pusat hari ini, Senin (22/9/2025). Para buruh yang tergabung dalam Kelompok serikat buruh Konfederasi Kongres Aliansi Serikat Buruh Indonesia (KASBI) akan menggelar demo dan menggeruduk DPR RI hari ini Kamis (6/11/2025) pukul 10.00 WIB.(Warta Kota/Alfian Firmansyah)
Kepala Seksi Humas Polres Metro Jakarta Pusat, Iptu Ruslan Basuki mengatakan Polri mengerahkan 1.464 personel gabungan.
“Kuat pengamanan wilayah Jakarta Pusat sebanyak 1.464 personel,” ujar Ruslan berdasarkan infomasi yang diterima.
Iptu Ruslan mengimbau masyarakat agar menghindari ruas jalan yang menjadi lokasi aksi jika tidak memiliki keperluan mendesak.
Dapatkan Informasi lain dari Tribuntangerang.com via saluran Whatsapp di sini
Baca berita TribunTangerang.com lainnya di Google News
Berita Terkait: #Jadwal Demo
| 3 Titik Demo Hari Ini di Jakarta, Awas Terjebak Kemacetan |
|
|---|
| Jadwal Demo Hari Ini di Jakarta Kamis 6 November 2025, Cek Jadwal dan Waktunya |
|
|---|
| Adakah Demo Hari Ini di Jakarta Kamis 6 November 2025? Cek Informasi dan Lokasinya |
|
|---|
| Adakah Demo Hari Ini di Jakarta Rabu 5 November 2025? Cek Informasi dan Lokasinya |
|
|---|
| Aksi Demo Hari Ini, Mahasiswa Geruduk DPR RI dan Silang Monas |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/tangerang/foto/bank/originals/Demo8.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.