Aipda Robig Zaenudin Tak Berani Angkat Kepala saat Sidang Pemecatan, Melawan usai di-PTDH
Anggota Satnarkoba Polres Semarang ini mengajutkan banding usai dipecat dengan tidak hormat atau di-PTDH.
TRIBUN TANGERANG.COM, SEMARANG- Polisi yang tewaskan pelajar SMKN 4 Semarang, Aipda Robig Zainudin melawan usai dipecat.
Anggota Satnarkoba Polres Semarang ini mengajutkan banding usai dipecat dengan tidak hormat atau di-PTDH.
Pantauan lewat foto yang beredar, Aipda Robig terlihat menggunakan seragam polisi dan menggunakan topi polisi.
Dia mengenakan rompi kuning bertuliskan 'Patsus'.
Tidak ada yang terlihat istimewa dari penampakan Aipda Robig Zainuddin. Namun saat memasuki ruangan sidang, dia tidak berani menganggkat kepalanya.
Mulai memasuki ruangan hingga memasuki ruang sidang, Aipda Robig ters menudukkan kepala.
Dia hanya terlihat mengangkat kepalanya saat dibawa ke pemimpin sidang.
Tidak terlihat raut penyesalan di wajahnya. Hanya terlihat mimik tegang.
Ajukan Banding
Aipda Robig Zainudin polisi penembak Gamma Rizkynata resmi mengajukan banding usai diputuskan bersalah dan dipecat secara tidak hormat dalam sidang etik profesi di Mapolda Jawa Tengah, Senin (9/12/2024) malam.
Baca juga: Akhir Karier Aipda Robig Zaenudin, Dipecat dengan Tidak Hormat karena Tembak Gamma Rizkinata
Hukuman pemberhentian tidak dengan hormat (PTDH) itu diputuskan setelah Robig terbukti menembak Gamma yang sedang melintas.
"Untuk tadi disampaikan beliau (Robig) akan banding," kata Kabid Humas Polda Jateng Kombes Artanto, Selasa (10/12/2024).
Dia mengatakan, Robig diberi waktu tiga hari oleh pemimpin sidang kode etik untuk melakukan banding soal kasus tersebut.
"Kesempatan tiga hari untuk diajukan ke sidang," ucap dia. I
Di lokasi yang sama, Komisioner Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) M Choirul Anam manambahkan, Robig dijatuhi putusan maksimal.
| Profil Kapolres Metro Jakarta Barat Kombes Syahduddi, Gantikan Kombes Irwan di Polrestabes Semarang |
|
|---|
| Kapolrestabes Semarang Dicopot setelah Sempat Bela Aipda Robig, Pengacara Keluarga Gamma Lega |
|
|---|
| 2 Kapolres Dicopot Kapolri Diduga Buntut Anak Buahnya Tembak Pelajar dan Sopir hingga Tewas |
|
|---|
| Anggota Brimob Dikabarkan Ikut Diperiksa dalam Kasus Penembakan Aipda Robig ke Pelajar di Semarang |
|
|---|
| Akhir Karier Aipda Robig Zaenudin, Dipecat dengan Tidak Hormat karena Tembak Gamma Rizkinata |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/tangerang/foto/bank/originals/Aipda-Robig2.jpg)