Daftar 7 Peraih Adhi Makayasa yang Saat Ini Menjabat di Posisi Strategis di Pemerintahan Prabowo
Mereka adalah putra dan putri terbaik bangsa. Mereka adalah lulusan terbaik yang berasal dari kampus di dalam dan luar negeri
Pendidikan & Penghargaan:
Lulus terbaik dari AAU 1988 dengan Adhi Makayasa, meraih gelar S1 Manajemen (Universitas Gajayana) dan MSc Pembangunan (ITB)
Karier:
Mengawali karier sebagai pilot Skadron 15, menjabat Danseskoau, Pangkoopsau II, Atase Pertahanan di Brazil, kemudian Sekjen Kemhan (2020–2024).
4. Muhammad Iftitah S. Suryanagara
Muhammad Iftitah S. Suryanagara adalah Menteri Transmigrasi sejak Oktober 2024.
Dia lulus Akmil 1999 sebagai Adhi Makayasa & Tri Sakti Wiratama
Profil
Lahir: Pandeglang, Banten, 10 Maret 1977
Pendidikan & Penghargaan:
Lulus Akmil 1999 sebagai Adhi Makayasa & Tri Sakti Wiratama, menyelesaikan studi S1 Pertahanan (Univ. Indore, 2011), MA Leadership & Management (Webster University, 2016), dan Doktor Ilmu Politik (Unpad, 2025)
Karier:
Berpengalaman di Paspampres, misi luar negeri, dan kini menjadi Menteri Transmigrasi sejak Oktober 2024
5. Agus Harimurti Yudhoyono (AHY)
AHY adalah Menko Infrastruktur & Pembangunan Wilayah sejak Oktober 2024
Dia lulus Akmil 2000 dengan Adhi Makayasa & Tri Sakti Wiratama
Profil
Adhi Makayasa
tito karnavian
Luhut Binsar Pandjaitan
Muhammad Herindra
Djon Afriandi
Agus Harimurti Yudhoyono
Muhammad Iftitah
Donny Ermawan Taufanto
| Wali Nanggroe Aceh Beri Gelar Petua Panglima Hukom untuk Mendagri Tito atas Kontribusi ke Aceh |
|
|---|
| Wali Nanggroe Aceh Anugerahkan Gelar Adat untuk Mendagri Tito atas Pengabdian Bagi Aceh |
|
|---|
| Daftar 10 Nama yang Dilantik Prabowo Menjadi Ketua dan Anggota Komisi Reformasi Polri |
|
|---|
| Sejarah Bandara Kertajati yang Disebut AHY 'In The Middle of Nowhere', KDM Sebut Peuteuy Selong |
|
|---|
| Sosok Mayjen TNI Lucky Avianto Peraih Adhi Makayasa yang Jadi Pangdam XXIV/Mandala Trikora |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/tangerang/foto/bank/originals/Peraih-Adhi-Makayasa.jpg)