TOPIK
Hexia 2024
-
Puluhan Produsen Helikopter Internasional Meriahkan Hexia 2024 di Cengkareng Heliport Bandara Soetta
Heli Expo Asia kali ini digelar di Cengkareng Heliport Bandara Soekarno-Hatta Tangerang, selama lima hari hingga Minggu (30/6/2024) mendatang.