Kisah Dhani Damkar Kota Tangerang, Pernah Terhantam Tong Thinner saat Padamkan Kebakaran Pabrik
anggota damkar Kota Tangerang Dhani Indrawan selalu merasa tertantang untuk bisa memadamkan kebakaran
Penulis: | Editor: Ign Prayoga
Selain memadamkan api, Damkar Kota Tangerang juga kerap diminta membantu untuk menyelesaikan persoalan yang tak berhubungan dengan api.
Misalnya membantu memotong cincin yang tersangkut di jari hingga diminta mencari sumber bau dan membuang bangkai hingga diminta mengamankan orang gila yang dianggap meresahkan oleh warga.
"Kita akomodir dengan mengarahkannya ke dinas lain. Kita fokus mencegah, menyelamatkan dan memadamkan kebakaran," katanya.
Dhani juga ingin meluruskan tentang damkar yang disebut selalu telat datang ke lokasi kebakaran.
Dia mengatakan mereka sudah memiliki SOP tersendiri yang mengatur soal waktu respons 15 menit. Artinya mereka wajib sampai di lokasi kebakaran paling lama 15 menit.
Namun dinamika di lapangan terkadang berbeda. Misalnya terjebak macet, jalan sempit, portal permanen yang membuat damkar terlambat tiba di lokasi.
Namun warga terlanjur menganggap bahwa damkar tiba terlalu lama.
"Sebelum kita sampai kita berharap warga bisa membantu karena berdasarkan kalkulasi sebuah rumah bisa habis terbakar dalam waktu 15 menit," katanya.
| SIM Keliling di Kota Tangerang Hari Ini Rabu 19 November 2025, Ada Dua Lokasi Simak Persyaratannya |
|
|---|
| Jadi Solusi Penikmat Kuliner Malam, Oseng Endok Hadirkan Konsep 'Angkringan Naik Kelas' |
|
|---|
| SIM Keliling di Kota Tangerang Selasa 18 November 2025, Ada Dua Lokasi Simak Persyaratannya |
|
|---|
| LBH Klaim Muhammad Hisyam Meninggal Bukan karena Tumor, Melainkan Dipicu Perundungan |
|
|---|
| Sukses Jadi Tuan Rumah KIMFest 2025, Maryono Hasan: KIM Jadi Kontrol Sosial Tingkat Grassroot |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/tangerang/foto/bank/originals/damkar-Kota-Tangerang-Dhani-Indrawan.jpg)