TOPIK
Berita Daerah
-
Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi memberikan respons perihal kasus korupsi yang menjerat anak buahnya.
-
seorang perempuan berusia 59 tahun ditemukan tewas dengan kondisi mengenaskan di dalam rumahnya di Cisarua, Bogor Jawa Barat.
-
Anggota DPRD Sumut Megawati Zebua ditetapkan tersangka atas kasus yang terjadi saat di dalam pesawat rute Gunung Sitoli-Kualanamu
-
Seorang mahasiswa dianiaya hingga tewas oleh lima orang pria setelah diusir untuk tidak di Masjid Agung Sibolga, pada Jumat (31/10/2025).
-
Polres Karawang menangkap dua sejoli pelaku pembuangan bayi dilakban di Desa Pasirtanjung, Kecamatan Lemahabang, Kabupaten Karawang.
-
Kasus salah tangkap ketua DPW Partai Nasdem Sumut Iskandar berbuntut panjang, empat personel Polrestabes Medan kini mendapat sanksi disiplin.
-
warga asal Pekalongan, Jawa Tengah mengaku menjadi korban penipuan dengan modus bisa meloloskan jalur kademi Kepolisian (Akpol).
-
Orang tua Timothy Anugerah Saputra memilik lapor polisi setelah kronologi kematian anaknya di Kampus Universitas Udayana masih simpang siur.
-
Kasus tewas Anti Puspitasari di kamar hotel kawasan Palembang tengah menjadi perhatian publik, pasalnya ibu muda tersebut tengah dalam kondisi hamil.
-
Kasus tewasnya Brigadir Esco Fasca Rely masih menjadi sorotan publik meski kini istrinya Briptu Rizka Sintiyani ditetapkan tersangka.
-
Upaya penyelundupan 900 butir obat terlarang jenis Trihex ke Lapas Kelas II A Manado berhasil digagalkan petugas pada Minggu (14/9/2025).
-
Satgas Penertiban Kawasan Hutan (PKH) resmi menyegel tambang nikel milik PT Tonia Mitra Sejahtera (TMS) di Kabaena, Kabupaten Bombana.
-
Annar Salahuddin Sampetoding, menghebohkan sidang di PN Sungguminasa dengan pengakuan mengejutkan bahwa ia diminta menyuap jaksa.
-
Pengacara kondang Hotman Paris murkas mendegar kabar seorang Balita di Desa Cianaga, Sukabumi, Jawa Barat meninggal dunia karena cacingan
-
Tak hanya dimaki-maki, keluarga pasien pun sempat memaksa membuka masker sang dokter. Peristiwa ini pun kini mendapat sorotan publik.
-
Pengadilan Militer I-04 Palembang menjatuhkan vonis 3,5 tahun penjara dan pemecatan dari TNI AD kepada Peltu Yun Heri Lubis.
-
Seorang pendaki asal Swiss berinisial BE mengalami kecelakaan serius saat menuruni jalur Gunung Rinjani melalui rute Sembalun, Rabu (16/7/2025).
-
Sebuah video viral memperlihatkan jenazah seorang ASN BKKBN bernama Aril Sharon Huma (35) yang dibawa menggunakan sepeda motor
-
Kasus ini terungkap setelah korban yang mengalami trauma berat melapor kepada orang tuanya, lalu disertai hasil visum resmi ke pihak berwajib.
-
Zaki Fasa Idan, bocah 12 tahun asal Indramayu, Jawa Barat, mendadak jadi sorotan setelah digugat ke pengadilan oleh kakek kandungnya.
-
Seorang kurir JNT jadi korban kekerasan dari pemesan Cash on Delivery (COD) di Pamekasan, Jawa Timur, Senin (30/6/2025). Kejadian ini pun sempat viral
-
Pria penyandang disabilitas tersebut sempat melakukan perlawanan terhadap petugas yang akan merazianya
-
Tabrakan melibatkan Toyota Fortuner dengan Nissan Truck Tronton bernomor polisi AA-8469-BP mengakibatkan jatuhnya korban jiwa.
-
Rafina Salsabila alias RS (26), mantan karyawan Bank Jambi, ditetapkan sebagai tersangka usai membobol rekening 27 nasabah dengan total kerugian capai
-
Pasien bernama Desi Erianti meninggal dunia setelah sempat ditolak oleh IGD RSUD dr Rasidin Padang karena tidak dianggap dalam kondisi gawat darurat.
-
Gubenur Jawa Barat Dedi Mulyadi akhirnya bertemu dengan para suporter persikas yang telah membuatnya marah besar di saat di acara Nganjang Ka Rakyat.
-
Aksinya terbongkar usai seorang korban curiga dan memeriksa ponsel milik pelaku yang ternyata berisi rekaman video korban tanpa busana.
-
Emosi Dedi Mulyadi meledak saat di acara Nganjang Ka Rakyat yang berlangsung di Desa Sukamandijaya kecamatan Ciasem, Kabupaten Subang, Rabu (28/5)
-
Pemerintah Provinsi Jawa Barat resmi memberlakukan jam malam bagi pelajar mulai pukul 21.00 hingga 04.00 WIB agar lebih disiplin dan terlindungi.
-
Kasus tak mencantumkan label nonhalal pada menu Ayam Goreng Widuran di Solo disorot oleh Muhammadiyah. Bahkan mendesak kasus tersebut diproses hukum.
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved